Indira memang sering posting di Instagram foto2 kunjungan/kegiatan dg Menteri dll. Namun, setelah ditelusur kembali, akun Instagram Indira Soediro kini sudah tidak ada. Yang tersisa hanya foto2 dari hashtag.
Indira lahir pada tanggal 22 Agustus 1971 di Jakarta, merupakan pemenang dari kontes Puteri Indonesia pada tahun 1992. Setahun sebelumnya, Indira menjuarai kontes Miss ASEAN yang diadakan di Hailai, Ancol, Jakarta, Indonesia. Berkat kemenangannya di Puteri Indonesia tersebut, Indira mewakili Indonesia pada kontes Miss Universe 1993 di Meksiko.
Namun ia ditarik kembali ke Indonesia karena pada saat itu kontes kecantikan masih dikecam karena menggunakan bikini yang tidak tepat dengan adat ketimuran. Kakak senior kita ini dulu mewakili kota Jakarta. Seperti yang udah dijelasin, dia lebih dulu mengikuti Miss Asean baru join PI.
Coba obyektif dan realistis, saat ini K/L perlu ahli komunikasi publik yang fasih menyampaikan info yang proportional dan menghadang fitnah. Memang pak Jonan begitu ekspresi nya, kalo lagi ngga pusing. Beliau berusaha ramah ke publik dan media. Selalu senyum sumringah
Dari salah satu tweet akun Twitter resmi Kementerian ESDM, pernah pula memuat informasi bahwa Indira Soediro merupakan Tenaga Ahli Komunikasi di kementerian tersebut.

“SobatEnergi, simak Vlog Menteri Jonan dg Tenaga Ahli Komunikasi, Indira Soediro ttg TTL TIDAK NAIK smp akhir 2017,” demikian tweet yang ditulis akun @KementerianESDM pada tanggal 5 Juli 2017.
Sementara itu, dari informasi yang mengemuka di media sosial, disebutkan pula bahwa Indira memang kerap posting di Instagram foto-foto kunjungan atau kegiatannya dengan Menteri. Namun setelah ditelusuri kembali, akun Instagram Indira Soediro kini sudah tidak ditemukan.
Apakah dengan mengemukanya isu kedekatan dirinya dengan Menteri ESDM Ignasius Jonan, sehingga akun Instagram Indira Soediro akhirnya ditutup? Hingga berita ini dinaikkan belum ada klarifikasi yang didapatkan dari Indira.